Polres Pelabuhan Makassar Kawal Distribusi Surat Suara Pilkada 2024 dengan Ketat

Redaksi

- Redaksi

Selasa, 29 Oktober 2024 - 17:36 WIB

5027 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WARTAASIA, MAKASSAR, HUMDER — Polres Pelabuhan Makassar melaksanakan pengamanan dan pengawalan terhadap dua unit kontainer milik Tanto LOGISTIK yang mengangkut surat suara untuk Pilkada 2024. Surat suara tersebut akan digunakan untuk pemilihan wali kota, bupati, dan gubernur di kabupaten/kota Provinsi Sulawesi Selatan.

Pengawalan dipimpin langsung oleh Kasat Samapta Polres Pelabuhan Makassar, IPTU Firman yang memastikan keamanan logistik mulai dari Pelabuhan Makassar New Port (MNP) menuju Pelabuhan Soeta di Lapangan 100 Blok S.

Setibanya di lokasi, dua unit kontainer kini dijaga ketat oleh personel Polsek Soeta di bawah pimpinan Kapolsek Soeta. Situasi dilaporkan aman dan terkendali, dengan langkah-langkah pengamanan tambahan yang diterapkan guna menjaga kelancaran proses distribusi.

Kasubsipenmas Aipda Adil menerangkan “Selama proses pengawalan dan pengamanan ini, Polres Pelabuhan Makassar juga melakukan koordinasi intensif dengan pihak ekspedisi, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulsel, dan PT Pelindo. Langkah ini diambil untuk memastikan distribusi logistik pilkada berjalan lancar dan tepat waktu, mengingat pentingnya kelancaran distribusi logistik dalam menjaga kelangsungan dan kredibilitas pemilihan serentak di Sulawesi Selatan”terangnya

Polres Pelabuhan Makassar menyatakan komitmen penuh untuk menjaga keamanan dan kelancaran seluruh tahapan distribusi logistik Pilkada 2024 hingga sampai di tujuan akhir.(@$_23)

 

Info dari <a href=”https://tribratanewspolrespelabuhanmakassar.com” >Polres Pelabuhan Makassar</a>

Berita Terkait

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pelabuhan Makassar, Tekankan Peningkatan Kepercayaan Publik terhadap Polri
BPPH Pemuda Pancasila SulSel Gelar Diskusi Publik, Soroti Kontroversi Penerapan Azas Dominus Litis dalam RUU KUHAP
KAKI Apresiasi AKBP Restu Wijayanto Kapolres Pelabuhan Makassar Sejatinya POLRI Presisi
Hari Pertama Operasi Keselamatan Pallawa 2025: Satlantas Pelabuhan Makassar Gencar Sosialisasi!
Gegara Asyik Nonton Festival Cap Go Meh, Bocah Tercebur ke Got, Tim Medis Polres Pelabuhan Makassar Sigap Bertindak!
Pengamanan Ekstra di Depan Sekolah: Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Prioritaskan Keselamatan Siswa
Makan Bergizi Gratis: Sedekah Jariyah Polres Pelabuhan Makassar untuk Kemajuan Bangsa
Imlek 2576: Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Pengamanan untuk Perayaan yang Aman dan Kondusif

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:53 WIB

Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pelabuhan Makassar, Tekankan Peningkatan Kepercayaan Publik terhadap Polri

Rabu, 12 Februari 2025 - 12:32 WIB

BPPH Pemuda Pancasila SulSel Gelar Diskusi Publik, Soroti Kontroversi Penerapan Azas Dominus Litis dalam RUU KUHAP

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:56 WIB

Hari Pertama Operasi Keselamatan Pallawa 2025: Satlantas Pelabuhan Makassar Gencar Sosialisasi!

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:53 WIB

Gegara Asyik Nonton Festival Cap Go Meh, Bocah Tercebur ke Got, Tim Medis Polres Pelabuhan Makassar Sigap Bertindak!

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:08 WIB

Pengamanan Ekstra di Depan Sekolah: Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Prioritaskan Keselamatan Siswa

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:06 WIB

Makan Bergizi Gratis: Sedekah Jariyah Polres Pelabuhan Makassar untuk Kemajuan Bangsa

Selasa, 28 Januari 2025 - 04:47 WIB

Imlek 2576: Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Pengamanan untuk Perayaan yang Aman dan Kondusif

Senin, 27 Januari 2025 - 07:22 WIB

Ratusan Alumni SMANSA 82 Silaturahmi di Malino, Azhary Sirajuddin : Momentum Seperti Ini Perlu Terus Dilakukan

Berita Terbaru

BANDA ACEH

2 Siswi SMKN. 4 Langsa Dipukul Pria Berstatus PNS

Kamis, 13 Feb 2025 - 19:18 WIB